Holding Company Wujud Kemitraan Koperasi, UMKM di Kabupaten Klungkung
Dalam rangka mewujudkan Koperasi dan UMKM yang kuat, sehat dan berdaya saing Pemerintah Kabupaten Klungkung melalui Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan Kabupaten Klungkung membuat trobosan dan berinovasi mendirikan Holding Company yang diberi nama PT. Mitra Gema Santi. Holding Company merupakan gagasan dari Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta. Holding Company yang diberi nama PT. Mitra Gema … Baca Selengkapnya
Rapat Evaluasi KUR
Dalam rangka percepatan penyaluran Kredit Usaha Rakyat, Otoritas Jasa Keuangan(OJK) Regional 8 Bali dan Nusa Tenggara melaksanakan Rapat Evaluasi Kredit Usaha Rakyat (KUR) dan implementasi www.kurbali.com pada Jumat, 20 September 2019 bertempat di Ruang Bisma, OJK Regional 8 Bali dan Nusa Tenggara Jalan Diponogoro no. 134 Denpasar. OJK Regional 8 Bali dan Nusa Tenggara mengundang … Baca Selengkapnya
Bimtek Penilaian Kesehatan Koperasi berbasis TI
Bimtek Penilaian Kesehatan Koperasi berbasis TI dilakdanakan oleh Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan pada tanggal 10 September 2019 di Ruang Rapat Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan Kab. Klungkung. Penilaian kesehatan koperasi sangat diperlukan untuk mengetahui kondisi tingkat kesehatan koperasi sehingga koperasi dapat mengambil keputusan yang hendak diambil untuk kemajuan koperasi selanjutnya Dasar pelaksanaan adalah Peraturan … Baca Selengkapnya
Sosialisasi HKI Indikasi Geografis Garam Kusamba
Dalam rangka melindungi produk garam kusamba Badan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia memfasilitasi petani garam kusamba dalam mendaftarkan produk garam kusamba ke kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia untuk memperoleh sertifikat Indikasi Geografis. Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan Kabupaten Klungkung mengusulkan Garam Kusamba sebagai salah satu produk unggulan yang difasilitasi disamping 10 produk unggulan lainnya. Produk … Baca Selengkapnya