Pembatasan Penggunaan Plastik Sekali Pakai dalam Transaksi Pengadaan

Menindaklanjuti Surat Edaran Sekretaris Daerah Provinsi Bali Nomor 2 Tahun 2025 Tentang Implementasi Peraturan Gubernur Bali Nomor 97 Tahun 2018 Tentang Pembatasan Timbulan Sampah Plastik Sekali Pakai, dengan ini disampaikan beberapa hal sebagai berikut: 1. Penyedia makanan dan minuman di Lingkungan Pemerintah Provinsi Bali tidak diperkenankan untuk menayangkan/menjual produk yang berisikan komponen air minum dalam … Baca Selengkapnya

Presiden Prabowo Lantik Bupati dan Wakil Bupati Klungkung

Bupati Klungkung I Made Satria dan Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra secara resmi dilantik Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (20/2). Sebelum memasuki Istana Kepresidenan, seluruh kepala daerah yang akan dilantik mengikuti barisan kirab menuju Istana Kepresidenan tempat pelantikan. Kirab dipimpin Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian dan Wamendagri Bima … Baca Selengkapnya